Pekan Aspirasi Perempuan Pesisir
Mendorong Pemenuhan Layanan Air Bersih, Sanitasi Dan Pengelolaan Sampah Ramah Perempuan Di Wilayah Pemukiman Pesisir Kesatuan Perempuan Pesisir Indonesia (KPPI) menilai salah satu faktor utama penyebab rendahnya tingkat kesejahteraan keluarga nelayan kecil adalah kondisi kehidupan mereka yang memprihatinkan, seperti terlihat dari kondisi permukiman kumuh di wilayah pesisir. Ketua Umum KPPI, Rosinah menyebutkan bahwa permukiman tersebut […]
Pekan Aspirasi Perempuan Pesisir Read More »
Air, Sanitasi dan Kebersihan, Pendidikan dan Budaya Bahari, SIARAN PERS