Nelayan

KNTI : Pemulihan Ekosistem Mendesak Dilakukan

Pesisir Dikepung Banjir!KNTI: Pemulihan Ekosistem Pesisir Mendesak Dilakukan(Nomor: 03/KTR/DPP-KNTI/V/2022) Banjir rob menggenangi banyak wilayah pesisir di Indonesia dalam sepekan ini. Aktivitas warga di pesisir lumpuh terutama nelayan kecil, pembudidaya ikan, petambak garam, pengolah perikanan dan pemasar ikan baik tingkat bakul kecil maupun besar.  Berdasarkan hasil pendataan Dewan Pengurus Daerah (DPD) KNTI di Pulau Jawa dan […]

KNTI : Pemulihan Ekosistem Mendesak Dilakukan Read More »

SIARAN PERS

Kelangkaan BBM Bagi Nelayan Kecil

Merespon adanya kelangkaan BBM untuk Nelayan, Kesatuan Nelayan Tradisional Indonesia (KNTI) melakukan survei di 11 Provinsi. Hasil survei menunjukan bahwa BBM baik solar maupun pertalite mengalami kelangkaan, sehingga hal ini menyebabkan mayoritas nelayan berhenti melaut. Akses Nelayan Kecil terhadap BBM terlebih itu BBM Bersubsidi, memang tergolong belum begitu lancar pendistribusiannya sejak lama. Alhasil, kelangkaan yang

Kelangkaan BBM Bagi Nelayan Kecil Read More »

INFOGRAFIS, SIARAN PERS

Diskusi Publik Nasional dan Launching Hasil Survei KNTI Tentang Akses dan Ketersediaan BBM Bersubsidi bagi Nelayan Kecil

Kesatuan Nelayan Tradisional Indonesia (KNTI) sebagai organisasi masyarakat yang menaungi pelaku usaha perikanan, termasuk diantaranya nelayan kecil, pengolah ikan dan pembudidaya ikan dan petambak garam, telah melakukan survei nelayan kecil melalui pemetaan parsitipatif di 25 daerah anggota KNTI yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia. Hasil survei tersebut dapat menggambarkan bagaimana kondisi sosial ekonomi nelayan. Hal

Diskusi Publik Nasional dan Launching Hasil Survei KNTI Tentang Akses dan Ketersediaan BBM Bersubsidi bagi Nelayan Kecil Read More »

PROGRAM KNTI
Scroll to Top