Koalisi Masyarakat untuk Air & Sanitasi Berkeadilan dan Inklusif (Just-In WASH Coalition Indonesia)
PEMERINTAH HARUS PRIORITASKAN PEMENUHAN AIR BERSIH DAN SANITASI YANG LAYAK DAN AMAN BAGI PEREMPUAN DI WILAYAH PESISIR INDONESIA Siaran Pers Jakarta, 23 Mei 2024. Indonesia sedang menjadi tuan rumah penyelenggaraan the World Water Forum (WWF) ke-10 yang berlokasi di Nusa Dua Bali pada tanggal 18-25 Mei 2024. WWF tahun ini mengusung tema “Water for Shared […]